Senin, 24 Januari 2011

MANAJEMEN KELUARGA SUKSES, BAHAGIA DAN BERKUALITAS


MANAJEMEN KELUARGA SUKSES, BAHAGIA
DAN BERKUALITAS


Prof. Dr. dr. H. Dadang Hawari, Psikiater

“Dan diantara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia  yang menciptakan untukmu isteri/pasangan dari  jenismu   sendiri, supaya  kamu  cenderung merasa tenteram, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa   kasih   dan   sayang.  Sesungguhnya  pada yang  demikian  itu benar-benar  terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir”
(Q.S. Ar Rum, 30 : 21).

“Dan segala sesuatu Kami ciptakan berpasang-pasangan supaya kamu mengingat akan kebe- saran Allah” (Q.S. Adz Dzariyat, 51 : 49).


Status Keluarga :

1.  Extended family (keluarga besar)

2. Nuclear family (keluarga inti)

3. Single parent  (orang tua tunggal)


Contoh keluarga di Amerika :

75% para suami selingkuh

40% para isteri selingkuh

5 tahun pertama dari 5 perkawinan, 3 berakhir dengan perceraian

70% perkawinan berakhir dengan perceraian

“Aku tidak meminta kepadamu sesuatu upahpun atas  seruan-Ku,  kecuali  kasih  sayang   dalam  Kekeluargaan” (Q.S. Asy Syura, 42 : 23).

Tujuan Perkawinan  :

1.  Terpenuhi kebutuhan kasih sayang, aman,
    tenang, tenteram dan terlindung.
2. Untuk memperoleh keturunan.
3. Menghindari perzinaan.
4. Mengikuti jejak Rasul : menikah (dan bukan
    poligami).



Sejarah Poligami

-           Kebiasaan bangsa Arab
-           Nabi monogami 25 tahun
-           Nabi poligami 5 tahun (darurat perang)
-           Nabi kembali monogami (sesudah turun  surah An Nisaa ayat 3 dan 129).
-           Nabi melarang menantunya (Syayidina Ali  melakukan poligami).

“…tetapi jika kamu takut tidak akan dapat berlaku adil, maka seorang saja…”
(Q.S. An Nisaa, 4 : 3 ).

“Dan kamu tidak akan dapat berlaku adil diantara perem-puan-perempuan  (isteri-isterimu)  walaupun kamu sangat ingin berbuat demikian,..” (Q.S. An Nisaa, 4 : 129).

Etika Perkawinan

Suami yang baik :
1.       Setia pada isterinya
2.       Tidak kasar terhadap isterinya
3.       Bertanggung-jawab terhadap keluarganya

Isteri yang baik :
1.       Loyal pada suaminya
2.       Hormat pada suaminya
3.       Melayani dan merawat suaminya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar